Saran terbaru
Bagi warga Australia yang bepergian di atau ke Indonesia
Bagi warga Australia yang bepergian di Indonesia atau berencana bepergian ke Indonesia, silakan merujuk ke situs web Smartraveller Pemerintah Australia untuk berita dan informasi terbaru terkait perjalanan Anda dan daftar untuk mendapatkan informasi terbaru. Saran perjalanan ditinjau dan diperbarui secara berkala.
Silakan lihat Konsuler dan layanan lainnya untuk warga Australia untuk informasi lebih lanjut.
Bagi warga Australia yang berencana untuk kembali atau untuk wisatawan internasional yang berencana untuk bepergian ke Australia
Silakan kunjungi situs web Departemen Dalam Negeri Pemerintah Australia untuk saran terbaru terkait perjalanan ke Australia.
Berita terbaru
-
Australia Menginvestasikan Pendanaan Iklim untuk Sepeda Motor Listrik di Indonesia
Wakil Duta Besar Australia untuk Indonesia Gita Kamath dan Country Director Asian Development Bank Jiro Tominaga hari ini mengumumkan kemitraan investasi dengan perusahaan energi Indonesia PT TBS Energi Utama Tbk (TBS) dan Electrum untuk mendorong perkembangan transportasi berkelanjutan dan udara yang lebih bersih di Indonesia. -
Pemberdayaan Guru Program BRIDGE di Sumatera Barat tentang GEDSI & Perubahan Iklim
Para guru dan pimpinan sekolah dari program kemitraan sekolah BRIDGE Australia-Indonesia, bersama dengan pejabat dari Dinas Pendidikan dan Agama Sumatera Barat, berkumpul untuk menghadiri lokakarya tentang Kesetaraan Gender, Disabilitas, dan Inklusi Sosial (GEDSI) dan Edukasi tentang Perubahan Iklim pada 11- 12 Desember di Padang, Sumatera Barat. -
Penandatanganan Cooperation Arrangement Australia-ASEAN Centre for Energy
Hari ini, Duta Besar Australia untuk ASEAN, Tiffany McDonald dan Acting Executive Director ASEAN Centre for Energy Beni Suryadi menandatangani Cooperation Arrangement untuk membuka pendanaan bagi transisi energi bersih di seluruh kawasan. -
Membangun Sektor Energi Terbarukan Australia-Indonesia yang Tahan terhadap Perubahan Cuaca
Australian Bureau of Meteorology dan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Indonesia (BMKG) bekerja sama untuk meningkatkan perencanaan energi terbarukan dengan menggunakan data cuaca melalui Kemitraan Iklim dan Infrastruktur Australia-Indonesia (KINETIK). -
Memperkuat Ketahanan Terhadap Iklim pada Sektor Keuangan Australia-Indonesia
Kedutaan Besar Australia di Jakarta hari ini menyelenggarakan sebuah diskusi panel yang membahas bagaimana para pemangku kebijakan dan industri keuangan bekerja sama untuk mengatasi risiko-risiko yang berkaitan dengan iklim pada sektor keuangan. -
Memperkuat Kerja Sama Pertanian Australia-Indonesia
Penyedia layanan industri daging merah Australia, Meat and Livestock Australia (MLA), bersama mitranya Ausvet, akan menjalankan program dukungan biosekuriti dengan industri peternakan sapi Indonesia.